Jumat, 31 Desember 2010
Rabu, 29 Desember 2010
250 Fakta Unik Dunia
Dari The noock
Berikut adalah 250 fakta-fakta unik seputar dunia yang berhasil saya  rangkum. 250 Fakta-fakta unik ini terbukti mampu meningkatkan wawasan  dari setiap pembacanya hanya dalam hitungan menit.
- Sebelum Masehi bahasa inggrisnya adalah B.C (Before Christ). Setelah Masehi adalah A.D (Anno Domini)
 - Ikan hiu kehilangan gigi lebih dari 6000 buah setiap tahun, dan gigi barunya tumbuh dalam waktu 24 jam
 - Julius Caesar tewas dengan 23 tikaman
 - Nama mobil Nissan berasal dari bahasa jepang Ni : 2 dan San : 3. Nissan : 23
 - Jerapah dan tikus bisa bertahan hidup lebih lama tanpa air dari pada unta
 - Perut memproduksi lapisan lendir setiap dua minggu agar perut tidak mencerna organnya sendiri.
 - 98% dari perkosaan dan pembunuhan dilakukan oleh keluarga dekat atau teman korban.
 - Semut dapat mengangkat beban 50 kali tubuhnya
 - Deklarasi Kemerdekaan Amerika ditulis diatas kertas marijuana
 - Titik diatas huruf i disebut ‘title’
 - Sebutir kismis yang dijatuhkan kedalam gelas berisi sampanye segar akan bergerak naik turun dalam gelas
 - Benjamin Franklin anak bungsu dari orangtua bungsu keturunan ke 5 dalam keluarga bungsu.
 - Triskaidekaphobia adalah ketakutan pada 13. Paraskevidekatriaphobia adalah ketekukan pada hari jumat tanggal 13 (bisa terjadi antara 1-3 kali setahun). di Italia, 17 adalah angka sial. di Jepang angka sial adalah 4
 - Lidah jerapah panjangnya sekitar 50 cm
 - Mulut menghasilkan 1 liter ludah setiap hari
 - Kita bernafas kira-kira 23.000 kali setiap hari
 - Kata ZIP (kode pos) adalah kepanjangan dari ‘Zoning Improvement Plan’.
 - Coca-Cola mengandung Coca (yang merupakan zat aktif pada kokain) dari tahun 1885 sampai 1903.
 - Rata-rata kita bicara 5000 kata tiap hari (walaupun 80% nya kita bicara pada diri sendiri)
 - Seandainya kuota air dalam tubuh kita berkurang 1%, kita langsung merasa haus
 - 4 simbol raja pada kartu remi melambangkan 4 raja yang etrkenal di jaman masing-masing: Sekop = David/Raja Daud ; Keriting = Alexander the Great/Iskandar Agung ; Hati = Charlemagne/Raja Prancis ; Wajik =Julius Caesar
 - Seumur hidup kita meminum air sebanyak kurang lebih 75.000 liter
 - Setiap orang, termasuk kembar identik, sidik jari dan tekstur lidahnya tidak ada yang sama.
 - Titik merah pada 7-Up logo berasal dari penemunya yang bermata merah. Dia seorang albino.
 - Pria kehilangan 40 helai rambut tiap hari. wanita 70 helai.
 - Tanda ’save’ pada Microsoft Office programs menunjukan gambar floppy disk dengan shutter terbalik
 - Albert Einstein dan Charles Darwin,keduanya menikah dengan sepupu pertama mereka (Elsa Lwenthal dan Emma Wedgewood).
 - Unta punya 3 kelopak mata.
 - Sehelai rambut di kepala kita mempunyai masa tumbuh 2 sampai 6 tahun sebelum diganti dengan rambut baru
 - Seseorang masih akan sadar selama 8 detik setelah dipenggal
 - Otot yang bekerja paling cepat ditubuh kita adalah otot dikelopak mata yang membuat kita berkedip. kita bisa berkedip 5kali dalam sedetik
 - Coklat dapat membunuh anjing,karena langsung mempengaruhi jantung dan susunan syarafnya
 - Tanpa dicampur ludah di dalam mulut, kita tidak akan merasakan rasa makanan
 - Kuku jari tangan tumbuh 4kali lebih cepat daripada kuku kaki
 - 13% orang di dunia adalah kidal
 - Hampir semua lipstik mengandung sisik ikan
 - Bayi yang baru lahir berat kepalanya 1/4 dari berat tubuhnya
 - Kita sebenarnya melihat dengan otak. mata hanya berupa kamera yang mengirim data ke otak. 1/4 bagian dari otak digunakan untuk mengatur kerja mata
 - Kalajengking bisa dibunuh dengan menyiramnya dengan cuka,mereka akan murka dan menyengat dirinya sendiri
 - Tahun 1830an saus tomat biasa dijual sebagai obat.
 - Tiga monyet bijak punya nama: Mizaru (See no evil), Mikazaru (Hear no evil), and Mazaru (Speak no evil).
 - India mempunyai Undang-undang hak untuk sapi
 - Jika bersin terlalu keras dapat meretakkan tulang iga. JIka mencoba menahan bersin, bisa mengalami pecah pembuluh nadi di kepala dan leher trus mati . jika memaksa mata terbuka saat bersin, bola mata bisa meloncat keluar.
 - Nama negara Filipina berasal dari nama Raja Phillip
 - Saudi Arabia berasala dari nama Raja Saud
 - Anak-anak mempunyai 20 gigi awal. Orang dewasa punya 32
 - Karena langkanya logam, piala Oscars yang dibagikan pada perang dunia ke II terbuat dari kayu
 - Setiap Siklus 11 tahun, kutub magnet pada matahari bertukar tempat. Siklus ini dinamakan “Solarmax”.
 - Ada 318,979,564,000 kemungkinan kombinasi pembukaan pertama pada catur.
 - Ada lebih dari 300 bakteri pembentuk karang gigi
 - Macan adalah anggota terbesar dalam keluarga kucing
 - Nomer “172″ dapat ditemukan pada uang kertas 5 dollar amerika, pada gambar semak-semak dibawah Lincoln Memorial.
 - Pohon kelapa membunuh 150 orang tiap tahun. Lebih banyak daripada hiu
 - Pada poster film ‘Pretty Woman’ Julia Robets terlalu pendek untuk bisa sejajar dengan Richard Gere. Maka digunakan model Shelley Michelle sebagai tubuh Julia.
 - Daerah kutub kehilangan matahari selama 186 hari dalam setahun
 - Kode Telephone Internasional untuk Antartica adalah 672.
 - Bom pertama sekutu dijatuhkan di Berlin pada perang dunia ke II. Membunuh satu-satunya gajah di Kebun Binatang Berlin.
 - Rata-rata hujan jatuh dengan kecepatan 7 mil per jam
 - Butuh 10 tahun bagi Leonardo Da Vinci untuk melukis Mona Lisa.Lukisan itu tidak ditandai dan di beri tanggal. Leonardo dan Mona mempunya susunan tulang yang persis sama dan menurut sinar X, ada 3 versi lukisan dibawah lukisan itu.
 - Nama dari kembar gemini adalah Castor dan Pullox
 - Gerakan Bruce Lee sangat cepat sehingga mereka harus melambatkan filam agar kita bisa melihat semua gerakannya.
 - Satu kilo dari berat badan kita mengandung 7000 kalori
 - Darah sama kental dengan air laut
 - Air laut di samudra Atlantik lebih asin dari pada di samudra Pasifik
 - Topeng tokoh Michael Myers di film horor ‘Helloween’ sebenernya topeng tokoh Captain Kirk (Star Trek) yang di cat putih, karena kurang dana
 - Nama asli butterfly (kupu-kupu) adalah flutterby.
 - Bayi lahir setiap 7 detik
 - Satu dari 14 wanita Amerika berambut pirang asli. Prianya hanya satu dari 17
 - The Olympic adalah saudara dari kapal Titanic, dan melayani dengan selamat selama 25 tahun.
 - Saat Titanic karam, 2228 orang ada di dalamnya. Hanya 706 yang selamat
 - Di Amerika, seseorang didiagnosa menderita AIDS tiap 10 menit. Di Afrika, seseorang meninggal karena AIDS tipa 10 menit
 - Sampai usia 6 bulan, bayi bisa menelan dan bernapas secara bersamaan. Orang dewasa tidak bisa
 - Alasan kenapa diiklan jam kebanyakan jarum menunjuk pukul 10.10, karena jam seperti sedang tersenyum
 - Tiap tahun bulan menjauh 3.82 cm dari bumi
 - Saat kita bertahan hidup dan tidak ada bahan makanan, sabuk kulit dan sepatu keds adalah makanan terbaik untuk dimakan karena mengandung cukup gizi untuk hidup sementara.
 - Dalam satu tetes air mengandung 50 juta bakteri
 - Dengan menaikan kaki pelan2 dan berbaring tenang dengan punggung lurus, kita tidak akan tenggelam di pasir hisap.
 - Satu dari 10 orang hidup di suatu pulau
 - Memakan seledri membuang kalori lebih banyak dari pada kalori yang terkandung dalam seledri itu sendiri
 - Lobster dapat hidup selama 100 tahun
 - Permen karet tidak dijual di Disney Land
 - Mangunyah permen karet saat mengupas bawang mencegah kita menangis
 - Rahang kucing gak bisa bergerak kekiri dan kanan
 - Nama Artic (kutub utara) berarti beruang dalam bahasa Yunani (Arktos), dan memang beruang kutub hanya ada di kutub utara
 - Jika kira berdiri di dasar sumur, kita bisa melihat bintang walaupun di siang hari
 - Suara yang kita dengar dari dalam kerang bukan suara ombak laut, tapi suara aliran darah dalam kepala kita.
 - Orang kebanyak yang menderita ketakutan pada ruang terbuka (kenophobia) daripada ketakukan pada ruang tertutup (claustrophobia).
 - Tehnik mengaduk terbaik bukan dengan gerakan memutar, tapi dengan gerakan huruf W
 - Adegan band yang terus bermain musik saat Titanic tenggelam adalah kisah nyata
 - Buku Guinness Book of Records memegang rekor sebagai buku yang paling banyak dicuri dari perpustakaan
 - 35% dari orang yang ikut kontak jodoh lewat internet, sudah menikah
 - CocaCola dulu berwarna hijau
 - Secara fisik, babi tidak bisa melihat ke langit
 - Semua beruang kutub kidal
 - Kelelawar selalu belok kiri jika terbang keluar gua
 - Jim Henson pertama kali memakai kata “Muppet”. Kombinasi dari “marionette” dan “puppet.”
 - Gajah satu-satunya hewan yang tidak bisa meloncat
 - The Michelin man (figur berbaju dan bertopi putih diiklan Michelin) bernama Mr. Bib. nama aslinya Bibendum pada iklan pertama tahun 1896.
 - Kita tidak bisa menjilat siku kita sendiri
 - Kata “lethologica” menggambarkan saat dimana kita tidak bisa mengingat apa yang kita inginkan.
 - Sekitar 14% pecandu yang menggunakan jarum suntik, positif HIV.
 - Kalimat yang bisa dibaca sama dari depan dan belakang (racecar, kayak, tamat) disebut “palindrome”.
 - Siput bisa tidur selama 3 tahun
 - Diatas khatulistiwa melintas sekitar 200 satelit asing, termasuk satelit mata-mata
 - Orang di Cina lebih banyak yang berbahasa Inggris dari pada orang di Amerika
 - Karena pengaruh rotasi bumi, kalau kita melempar kearah barat, lemparan kita akan lebih jauh jatuhnya dari pada kearah timur
 - Satu dari 9000 orang menderita albino
 - Kursi listrik ditemukan oleh seorang dokter gigi
 - Kita berulang tahun bersama 9 juta orang dari seluruh dunia
 - Setiap manusia dalam hidupnya rata-rata habis untuk menunggu dilampu merah selama 2 minggu
 - Botol aqua dan tempat makan plastik baru bisa terurai dengan sempurna dalam tanah setelah 50.000 tahun
 - Kucing bisa membuat lebih dari 100 bunyi vokal, anjing hanya bisa sekitar 10
 - Gigi berang-berang tak pernah berhenti tumbuh
 - Kelelawar adalah satu-satunya mamalia yang bisa terbang
 - Jika boneka Barbie adalah manusia, ukurannya adalah 39-23-33 (99-58,5-84 cm). Tingginya sekitar 215 cm dan punya leher 2kali lebih panjang daripada manusia normal
 - Tikus beranakpinak sangat cepat dan dalam waktu 18 bulan, dua tikus dapat memiliki lebih dari 1 juta keturunan.
 - Memakai Headphone selama 1 jam dapat mengembangbiakan bakteri dalam kuping 700 kali lebih cepat.
 - Seekor Babon bernama ‘Jackie’ menjadi prajurit resmi dalam angkatan bersenjata Afrika Selatan pada Perang Dunia I
 - Bibliophile adalah sebutan untuk kolektor buku-buku langka. Bibliopole adalah penjual buku-buku langka
 - Jantung ikan paus biru berdenyut 9 kali dalam semenit
 - Arabic numerals bukan berasal dari Arab, tapi diciptakan di India.
 - Kupu-kupu melihat dengan 12000 mata
 - Bulan February tahun 1865 adalah satu-satunya bulan dalam catatan sejarah yang tidak sempat mengalami bulan purnama.
 - Ayam yang sudah terpenggal lehernya masih mampu lari sepanjang lapangan bola sebelum benar-benar mati.
 - Kecoak bisa hidup 9 hari tanpa kepala, dan akan mati karena kelaparan
 - Di Bumi, satu tahun adalah 365 hari. Di planet Merkurius satu tahun adalah 2 hari
 - Umur dari capung adalah 24 jam
 - Pada Usia 3 bulan janin manusia mulai terbentuk sidik jari.
 - Butuh waktu 6 bulan untuk kuku kaki tumbuh dari bawah paling bawah sampai ujung kuku.
 - Daya ingat ikan hanya 3 detik
 - Bulan purnama 9 kali tebih terang daripada bulan setengah.
 - Untuk setiap patung memorial orang diatas kuda, jika 2 kaki depan kuda mengangkat, maka orang tersebut tewas dalam pertempuran, jika satu kaki kuda yang terangkat, maka orang tersebut meninggal karena luka dalam pertempuran, jika 4 kakinya menginjak tanah, orang tersebut meninggal secara normal.
 - Beruang dewasa dapat lari secepat kuda
 - Tulang kuda lebih banyak 18 buah dari tulang manusia
 - Ubur-ubur terdiri dari 95% air
 - Kulit Zebra adalah putih yang bergaris hitam
 - Kecuali manusia dan monyet, semua mamalia buta warna
 - Biji apel mengandung sianida
 - Tikus dan kuda tidak bisa muntah
 - Penguin adalah burung yang tidak bisa terbang tapi bisa berenang.
 - Astronot dilarang mengkonsumsi kacang sebelum menjelajah ruang angkasa karena jika buang angin dalam baju khusus astronot dapat membahayakan mereka.
 - Winston Churchill lahir di toilet wanita saat acara dansa
 - Sebelum ada pesawat jet, Jetlag disebut Boatlag
 - Kucing berkeringat melalui telapak kakinya (terutama saat mendengar gonggongan anjing)
 - Kucing tidak bisa merasakan rasa manis
 - Coklat meleled dalam mulut karena titik lelehnya adalah 35 derajat celcius
 - Dalam perang dahulu, orang yang buta warna dibutuhkan dalam tim pendeteksi kamuflase di militer
 - Sapi tidak punya gigi atas
 - Hedenophobic berarti takut akan kesenangan.
 - Pendeta Mesir kuno mencabuti setiap helai rambut dan bulu dari badan mereka.
 - Buaya tidak bisa menjulurkan lidah.
 - Kentut sapi termasuk penyebab utama global warming
 - Semut selalu jatuh miring ke kanan jika diberi racun serangga
 - Kucing rumah benci bau lemon dan semua yang berbau sitrus
 - Donal Bebek dilarang beredar di Finlandia karena Donal tidak pakai celana
 - Nama asli Donal bebek adalah Donald Flauntleroy Duck
 - Indra perasa kupu-kupu ada dikakinya
 - Dry Ice tidak meleleh, tapi menguap
 - Mata burung unta lebig besar dari otaknya
 - Bintang laut tidak punya otak
 - Tiap manusia punya telinga yang berbeda
 - Telur segar tenggelam diair, telur yang kadaluarsa mengambang
 - 80% dari seluruh binatang di dunia adalah serangga
 - Kacang adalah salah satu bahan untuk membuat dinamit
 - Ratu Elizabeth I menderita Anthophobia (takut akan mawar)
 - RSVP adalah Respondez s’il Vous Plait yang artinya ‘mohon jawaban’
 - Mata manusia yang sehat (tidak buta warna) dapat menbedakan 500 jenis warna abu-abu.
 - Ikan mas yang bunting disebut ‘twit’.
 - Eropa adalah benua tanpa padang pasir
 - Lalat meloncat mundur saat akan terbang
 - Sekeor kucing memiliki 32 otot pada tiap telinga
 - A honeybee can fly at fifteen miles per hour.
 - Macan mempunyai kulit yang belang,bukan hanya bulu yang belang.
 - A “jiffy” is the scientific name for 1/100th of a second.
 - Hanya 3 malaikat, Gabriel, Michael dan Lucifer yang disebut dalam injil
 - Kambing mempunya pupil mata segi empat
 - Novel pertama yang menggunakan mesin tik adalah Tom Sawyer
 - Hamster sangat suka makan jangkrik
 - Pemantik ditemukan sebelum korek api
 - Rata-rata dalam setiap batang permen coklat terdapat serangga yang meleleh bersamanya.
 - Tanduk badak terbuat dari rambutnya yang mengeras
 - Perang paling singkat dalam sejarah adalah perang Zanzibar and England tahun 1896. Zanzibar menyerah setelah 38 menit.
 - Kutu rambut sebenarnya lebih suka hidup di kulit kepala yang bersih dari pada yang kotor
 - Kulit beruang kutub sebenarnya hitam. Bulunya berwarna bening, dan tampak putih di salju.
 - Elvis mempunyai saudara kembar bernama Garon, yang meninggal saat lahir, maka nama tengah Elvi adalah Aron, untuk menghormati saudaranya.
 - Landak punya sidik jari yang mirip manusia.
 - Kuda Nil kentut lewat mulut.
 - Shakespeare yang menemukan kata “assassination” dan “bump.”
 - Mahluk yang bisa tersipu-sipu hanya manusia
 - Jika kita memelihara ikan mas dalam ruangan yang gelap, warnanya akan berubah putih.
 - Wanita berkedip dua kali lebih banyak dari pria.
 - Nama Jeep (jip) diampil dari singkatan “GP”, bahasa militer untuk General Purpose.
 - Orang yang menggunakan tangan kanan, kira-kira, 9 tahun lebih panjang umur dari orang kidal
 - Jika semua emas dalam laut ditambang, setiap manusia didunia bisa mendapat emas 20 kg masing2.
 - Jika lever manusia berhenti bekerja, manusia akan mati dalam 8 samapai 24 jam
 - Seorang “quidnunc” adalah sebutan untuk orang yang selalu ingin tahu gosip terbaru.
 - Jika matahari tiba-tiba padam, butuh 8 menit bagi manusia untuk menyadarinya.
 - Leonardo Da Vinci yang menemukan gunting, helikopter, dan banyak alat lainnya.
 - Dalam 4000 tahun, tidak ada jenis binatang peliharaan baru.
 - 25% dari tulang manusia ada di kaki.
 - David Sarnoff adalah orang yang menerima sinyal Titanic dan meyelamatkan ratusan nyawa. Dia akhirnya menjadi kepala jaringan radio, the National Broadcasting Company (NBC).
 - Kira-kira 100 orang tersedak ballpoint tiap tahun.
 - Jika kita terkunci diruang yang kedap udara, kita aka lebih dulu mati keracunan co2 dari pada kekerangan o2
 - Jika kita kehilangan satu mata, kita akan kehilangan 1/5 dari pengelihatan kita dan kehilangan seluruh persepsi tentang kedalaman objek.
 - Berdiri lama tanpa menekuk lutuk sama sekali akan membuat kita pingsan
 - Bawang putih yang kita gosok di tumit kaki akan meresap dapat dapat tercium dalam nafas kita.
 - Dengan merentangkan kedua tangan sejauh mungkin, jarak dari kedua ujung tangan adalah sama dengan tinggi kita.
 - Liburan selama sebelas hari berarti kita punya waktu hampir sejuta detik untuk menikmatinya
 - Dalam film Silence of The Lambs, tokoh Hannibal Lecter tidak pernah berkedip.
 - Di jepang, warung kopi disebut ‘Kissaten’.
 - Merebus telur burung unta butuh waktu 40 menit.
 - Jaguar takut pada anjing
 - Gajah hanya tidur 2 jam dalam sehari
 - Johnny Deep takut pada badut
 - Ganymede adalah bulan planet Jupiter, merupakan bulan terbesar di tata surya kita, lebih besar dari planet Merkurius.
 - Dalam golf, ‘Bo Derek’ adalah istilah untuk nilai 10.
 - Koala punya dua jempol
 - Latte dalam bahasa Italia adalah susu
 - Llanfairpwllgwyngyllgogerychwyrndrobwlll… adalah nama sebuah desa di Wales Utara, Inggris.
 - Di Italia, Micky Mouse lebih dikenal dengan nama ‘ Topolino’
 - Susu sebenarnya lebih menyerupai makanan daripada minuman.
 - Ada lebih dari 450 jenis susu di dunia. 240 berasal dari Prancis.
 - Nyamuk lebih suka anak-anak daripada orang dewasa.
 - Partikel debu didalam rumah sebagian besar berasal dari sel kulit mati
 - Rat-rata orang bergerak 40 kali dalam tidurnya
 - Dalam bahasa Inggris, ‘Naked’ artinya tanpa perlindungan. ‘Nude’ artinya telanjang
 - Broccoli dan kembang kol adalah sayuran yang berupa bunga.
 - Anak baru lahir memiliki 350 tulang. Mereka menyatu atau menghilang sampai menjadi 206 pada usia 5 tahun.
 - Tidak ada bukti yang pasti siapa yang membangun Taj Mahal.
 - Dalam survey terhadap 200000 burung unta selama 80 tahun, tidak ada satupun yang mengubur kepalanya dalam tanah.
 - Nail Amstrong melangkah pertama kali di bulan dengan kaki kiri.
 - Shuttlecock untuk badminton harus punya 14 bulu.
 - Mutiara bisa larut dalam cuka.
 - Babi tidak dapat berkeringat karena tidak punya kelenjar keringat. Mereka berlumur lumpur untuk mendinginkan kulitnya.
 - Venus dan Uranus adalah planet di tata surya kita yang berputar melawan jarum jam. Jadi matahari terbit dari barat di planet ini.
 - Microwave ditemukan setelah seorang ilmuan yang berjalan melewati tabung radar mendapati permen coklatnya meleleh disakunya.
 - Ikan hiu kebal terhadap kanker
 - Rusa Santa bernama: Dasher, Dancer, Prancer, Vixen, Comet, Cupid, Donner, dan Blitzen
 - Beberapa jenis cacing pita akan memakan dirinya sendiri jika kelaparan.
 - Kita bisa menghela sapi naik tangga, tapi tidak bisa menghela mereka turun tangga.
 - Plakat yang ditinggalkan Apollo 11 di bulan berbunyi “Here men from the planet Earth first set foot upon the Moon July 1969, A.D. / WE CAME IN PEACE FOR ALL MANKIND.”
 - Alpabet Hawai terdiri dari 12 huruf saja
 - Nama paling populer di dunia adalah Muhammad.
 - Bola mata kita beratnya sekitar 28 gram
 - Paru-paru kiri lebih kecil dari paru-paru kanan karena memberi tempat terhadap jantung.
 - Pinguin hanya ada di kutub selatan, dan tidak bisa menyebrangi equator.
 - Kebanyakan orang bisa mendengar lebih baik dengan kuping kanan
 - Vitamin pada buah biasanya terdapat pada kulitnya
 - Rata-rata klakson mobil berbunyi pada nada F
 - Pria lebih mampu membaca tulisan dengan ukuran huruf kecil daripada wanita.
 
Senin, 27 Desember 2010
Mengapa setelah Bersin mengucap "alhamdullilah" ?
Setiap orang pasti pernah bersin, iya gak? 
  termasuk saya yang alergi terhadap debu, makanya stiap kali kena debu   selalu bersin2. Lalu tahukah temen2 apa yang sebenarnya terjadi ketika   kita bersin? nah untuk itu saya akan menulis artikel ini yang akan   mengulas tentang apa yang terjadi saat kita bersin. 
Lebih dulu kita perlu tahu apa sih bersin itu? Bersin adalah  keluarnya  udara semi otonom yang terjadi dengan keras lewat hidung dan  mulut.  Udara ini dapat mencapai kecepatan 70 m/detik (250 km/jam).  Bersin dapat  menyebarkan penyakit lewat butir-butir air yang terinfeksi  yang  diameternya antara 0,5 hingga 5 µm. Sekitar 40.000 butir air  seperti itu  dapat dihasilkan dalam satu kali bersin. Nah makanya temen2  kalau  bersin sebaiknya menggunakan tissue agar air2 yang mengandung  penyakit  itu tidak menyebar kemana2. Soalnya saya sendiri pernah  ngalamin ada  orang disamping saya yang lagi flu maen bersin gitu aja  (saya mau  menegur juga ga enak), selain flu’nya menular kesaya waktu  dia bersin  itu busssettt baunya minta ampun mungkin karena air2 yang   disemprotkannya itu menyebar kemana2 hhee……malah ngomongin org 
Lalu kenapa kalau kita lagi bersin pasti menutup mata? karena   syaraf-syaraf yang terdapat di hidung dan mata itu sebenarnya saling   berkaitan, sehingga pada saat kita bersin, maka secara otomatis mata   kita akan terpejam. Hal ini untuk melindungi saluran air mata dan   kapiler darah agar tidak terkontaminasi oleh bakteri yang keluar dari   membran hidung. Pada saat kita bersin, secara refleks otot-otot yang ada   di muka kita menjadi tegang, jantung akan berhenti berdenyut sesaat.   Segera setelah bersin maka jantung akan kembali lagi berdenyut alias   berdetak kembali.
Penyebab bersin;
1. Aliran udara yang masuk akan melewati rongga hidung yang diselimuti   selaput lendir hidung, bila selaput lendir ini terkena dengan   bahan-bahan iritan atau alergen maka akan timbul bersin.
2. Timbul akibat adanya peradangan (rhinosinusitis), benda asing, infeksi virus, atau reaksi alergi.
Reaksi yang ditimbulkan oleh Bersin;
Terjadi gejala alergi yang menimbulkan reaksi,
1. Bersin-bersin.
2. Hidung gatal.
3. Pilek encer.
4. Hidung tersumbat.
Bersin sebenarnya berguna menjaga agar hidung tetap bersih, bersin  yang  terjadi berulang-ulang diharapkan dapat membantu upaya pembersihan  dalam  rongga hidung.
Ada sedikit hikmah yang belum begitu kita ketahui, bahwa sebenarnya   Allah SWT Cinta kepada orang yang Bersin dan Malah Benci kepada Orang   yang menguap, namun ada baiknya kita simak Hadist berikut.
Rasulullah bersabda:
عن أبي هريرة رضي الله تعالى عنه عن النبي صلى الله عليه وسلم قال: ((  إن  الله يحب العطاس ويكره التثاؤب، فإذا عطس فحمد الله فحق على كل مسلم  سمعه  أن يشمته، وأما التثاؤب فإنما هو من الشيطان فليرده ما استطاع، فإذا  قال:  ها، ضحك منه الشيطان )) صحيح البخاري في الأدب 6223
Dari Abu Hurairah radhiyallahu ta’alaa anhu, Rasulullah bersabda,   “Sungguh Allah mencintai orang yang bersin dan membenci orang yang   menguap, maka jika kalian bersin maka pujilah Allah, maka setiap orang   yang mendengar pujian itu untuk menjawabnya; adapun menguap, maka itu   dari syaitan, maka lawanlah itu sekuat tenagamu. Dan apabil seseorang   menguap dan terdengar bunyi: Aaaa, maka syaitan pun tertawa karenanya”.
Shahih Bukhari, 6223.
Jantung berhenti berdetak saat kita bersin.
Beberapa mahasiswa dari sebuah universitas di Amerika membuat penelitian   tentang bersin ini. Mereka ingin tau kenapa manusia bersyukur dan   saling mendoakan pada saat bersin. Dari hasil penelitian, ternyata pada   saat bersin jantung manusia berhenti berdetak NOL KOMA SEKIAN DETIK.  Dan  kita tau kalau jantung merupakan organ vital bagi manusia, maka  dari  itu hendaknya ketika kita bersin mengucap “Alhamdulillah” (segala  puji  bagi Allah) sebagai wujud syukur kita kepada Allah SWT. Sedangkan  orang  yang mendengarnya mendo’akan “yarhamukallooh” (semoga Allah   merahmatimu), sedangkan orang yg bersin membalas doa’nya   “yahdiikumullooh wayushlih baalakum” (semoga Allah memberi petunjuk   kepadamu dan memperbaiki keadaanmu).
Ini dia gan TKP nya
Penelitian Terbaru, Menyingkap Rahasia Kentut
flatulence, flatulency, flatus, adalah ciptaan Allah, yang sudah pasti  bukanlah peristiwa biasa. Anda dapat membuktikannya dengan mencari  tulisan ilmiah seputar kentut di mesin pencari pustaka ilmiah di  internet, misalnya di scholar.google. com dengan mengetikkan kata kunci  flatulence intestine. Yang akan Anda dapatkan adalah tidak kurang dari  4800 rujukan ilmiah yang membahas atau mengandung rujukan tentang
kentut dari tahun 2000 hingga sekarang!
Tidak sampai di situ saja. Rujukan ilmiah tersebut diterbitkan oleh
beragam jurnal ilmiah dari berbagai disiplin, dari ilmu gizi,  kedokteran, hingga kesehatan dan pengobatan. Sudah pasti ini bermakna  pula peneliti dan para ilmuwan yang berkecimpung di bidang penelitian  kentut juga berasal dari beragam disiplin ilmu.
Fisika di balik kentut
Keluarnya angin dari anus itu sendiri juga merupakan peristiwa yang  memperlihatkan kebesaran Sang Pencipta. Di dalam saluran pencernaan  makanan, terutama di dalam usus, terdapat berbagai zat berwujud padat,  cair, gas, serta dengan tingkat kepadatan dan keenceran beragam.  Hebatnya, angin kentut yang berbentuk gas bisa mengalir ke arah bawah,  dan menerobos cairan dan padatan di dalam usus, untuk kemudian keluar
meninggalkan dubur.
Ini bukan peristiwa yang tidak aneh. Mengapa? Anda bisa mencoba  mencampur zat padat, zat cair dan gas di dalam tabung atau gelas yang  memiliki katup pengeluaran di bagian dasarnya. Lalu Anda berikan tekanan  pada campuran tersebut, bisakah Anda memastikan bahwa gas tersebut  bergerak ke arah bawah dan bahwa yang keluar dari katup pengeluaran  tersebut hanya gas saja?
Biasanya gas atau gelembung udara bergerak menuju ke atas karena  lebih ringan, dan sulit mengeluarkan gas tanpa mencegah keluarnya cairan  atau padatannya melalui katup tersebut. Tapi peristiwa kentut terjadi  melalui cara di luar kebiasaan itu berkat sempurnanya ciptaan Allah pada  otot cincin yang membuka dan menutup lubang anus itu.
Otot lingkar pada dubur ini mampu merasakan keberadaan gas kentut dan  mengatur pengeluarannya sedemikian rupa sehingga hanya gas saja, dan  bukan padatan dan cairan, yang keluar dari anus. Bayangkan seandainya  otot ini tidak mampu memilah dan mencegah keluarnya cairan dan padatan  dari usus besar kita di saat kita buang angin di tempat terbuka.
Sangat diragukan jika ada alat buatan manusia yang mampu melakukan  kerja seperti lubang anus yang luar biasa itu. Otot-otot dan jaringan  terkait di seputar anus adalah organ ciptaan Allah yang Mahahebat, yang  mampu melakukan kerja pelepasan gas kentut sekitar 10 kali per hari  dengan sempurna, selama puluhan tahun usia manusia.
Kimia gas kentut
Di dalam usus besar, sekitar 70% gas berasal dari udara yang tertelan  melalui mulut kita. Ketika makan, orang pada saat yang sama menelan ke  dalam perutnya sekitar 2-3 cc udara. Misalnya, jika kita makan apel,  udara tambahan yang ikut tertelan ke dalam tubuh kita adalah sekitar 20  cc. Begitu pula dengan minum. Kurang lebih 17 cc udara memasuki saluran  pencernaan makanan saat seseorang meminum 10 cc air.
Gas selebihnya yang terdapat pada usus adalah gas asli buatan “dalam  negeri”, alias muncul dari dalam usus itu sendiri dan bukan dari luar  tubuh. Gas ini dihasilkan melalui aktifitas penguraian oleh mikroba di  dalam saluran pencernaan kita.
Bagaimana gas-gas itu terbentuk? Tidak semua makanan yang kita telan  dicerna sempurna dan diserap keseluruhannya di dalam usus halus.  Sebagian makanan berserat atau zat tepung yang tak tercerna sempurna  ini, misalnya kacang-kacangan, kemudian dirombak atau diuraikan oleh  mikroba yang menghuni saluran pencernaan kita. Penguraian ini di  antaranya menghasilkan zat-zat berwujud gas seperti metana dan hidrogen  sulfida, serta gas-gas yang mengandung unsur belerang lainnya.
Gas kentut adalah campuran beragam gas. Kentut sebagian besarnya  terdiri atas gas oksigen, nitrogen, karbon dioksida dan metana yang  kesemuanya ini bukan penyebab bau tidak sedap. Yang memunculkan aroma  tidak sedap pada kentut adalah gas-gas yang mengandung belerang. Di  antaranya adalah hidrogen sulfida (bau telur busuk), methanethiol (bau  sayur membusuk). Namun ada pula dimetil sulfida yang memiliki bau manis.
Kreatif karena kentut
Ternyata kentut memiliki nilai komersial. Sebut saja Josef Pujol,
warga Prancis kelahiran Marseilles tahun 1857. Ia memiliki kelebihan  mampu dengan sengaja mengendalikan otot-otot perutnya. Dengannya, ia  dapat dengan mudah menyedot 2 liter udara ke dalam usus besarnya melalui  anus, dan meniupkan kembali ke luar anus. Dengan kata lain, ia mampu  membuat “kentut buatan”.
Berbekal bakat ini, ia memasuki dunia pentas hiburan. Sebelum pentas,  ia “mencuci usus besarnya” agar tidak menimbulkan bau tak sedap. Suara  buang anginnya hanya memiliki 4 tangga nada: do, mi, sol dan do lagi.
Pentas profesionalnya berawal di tahun1887. Karirnya mulai menanjak  ketika ia naik panggung di gedung musik Moulin Rouge di Paris pada  tahun1892. Dalam pentasnya, terkadang ia memasang selang pada anusnya  yang kemudian disambungkan ke berbagai alat musik tiup untuk bermain  musik.
Selain sangat terkenal, ia juga mendapatkan penghasilan 20.000 frank  per minggu, dua setengah kali lebih banyak dibandingkan artis kondang  kala itu, Sarah Bernhardt. Ketenarannya ini bahkan sempat mendorong Raja  Belgia datang diam-diam untuk melihat Josef Pujol.
Penyaring kentut
Kini telah tersedia produk di pasaran yang berfungsi menghilangkan  bau kentut yang tidak sedap. FLAT-D adalah salah satu nama produk  berbentuk kain persegi panjang, yang mudah dilipat dan dibawa. Kain ini  digunakan dengan cara menghamparkan di atas kursi kerja, atau kursi  kantor. Selain dapat dicuci dan digunakan ulang, kain ini mengandung  karbon teraktifasi.
Ketika seseorang buang angin dalam keadaan duduk di atas kursi kerja  yang tertutup kain FLAT-D, kain ajaib ini menyerap aroma tidak sedap  kentut tersebut. Penyaring kentut ini diproduksi pula dalam bentuk  pembalut yang dapat direkatkan pada celana dalam, sehingga lebih  praktis.
Selain FLAT-D, ada pula produk serupa bernama Under-Ease yang
dikeluarkan oleh perusahaan Under-Tec Corp. Pakaian dalam yang sudah  mendapatkan hak paten ini adalah hasil kerja keras penelitian pasangan  suami istri Buck and Arlene Weimer. Produk mereka sempat menjadi buah  bibir di media massa AS di awal tahun 2000-an.
Demikianlah, tulisan singkat ini tidak mungkin dapat menampung  seluruh hasil-hasil temuan ilmiah dan inovasi teknologi seputar kentut,  gas yang seringkali dicemooh orang. Namun, sebagai salah satu ciptaan  Allah, ternyata kentut membuktikan bahwa tiada sesuatu yang Allah  ciptakan, melainkan menjadi bukti keagungan dan keluasan ilmu Allah,  Pencipta tanpa tara. Dialah yang menciptakan segala sesuatu dengan  tujuan yang benar, sebagaimana firman-Nya, yang artinya:
(yaitu) orang-orang yang mengingat ALLAH sambil berdiri atau duduk  atau dalam keadaan berbaring dan mereka memikirkan tentang penCIPTAAN  langit dan bumi (seraya berkata): Ya Rabb kami, tiadalah Engkau  menciptakan ini dengan SIA-SIA Maha Suci Engkau, maka peliharalah kami  dari siksa neraka. (QS. Ali `Imran, 3:191)
Profil Ilmuwan Eniya, Penerima Habibie Award Termuda
 PPT kembali mendapat penghargaan.  Melalui perekayasa bidang teknologi material BPPT, Eniya Listiani Dewi,  BPPT berhasil mendapat predikat juara II dalam Lomba Inovasi yang  diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Hak Kekayaan Intelektual  (Ditjen HKI) Kementerian Hukum & HAM RI. 
Bersama dengan 4 orang lainnya, Eniya berhasil pada kategori Bidang Kimia pada lomba yang bertemakan Menyiasati CAFTA Dengan Lomba Inovasiâ tersebut.Lomba Inovasi yang diadakan dalam rangka memperingati Hari HKI Sedunia ke-10 tersebut dibagi menjadi tiga bidang, yaitu Kimia/Farmasi/Biologi, Mekanik/Teknologi Umum, dan Elektro/Fisika.
Kami mendapatkan juara II dalam  bidang Kimia dengan menghasilkan inovasi membran yang menggunakan  nanopartikel. Membran yang kami hasilkan dapat digunakan sebagai  substitusi membran komersial yang selama ini biasa digunakan di  pasaranâ, tutur Dewi saat wawancara dengan redaksi, Selasa (13/07).
Dengan nama produk ThamriON, membran yang dikembangkan oleh Dewi dan tim memiliki beberapa kelebihan dibanding membran komersial. Membran ini bisa digunakan dalam dua jenis fuel cell yaitu fuel cell berbahan bakar gas hidrogen dan fuel cell berbahan bakar likuid alkohol. Penggunaan membran ThamriON akan semakin meningkatkan efisiensi fuel cell karena dapat mengurangi leak hingga 50%. Pengembangan membran ini telah dilakukan sejak tahun 2006 lalu bekerjasama dengan industri nasional dalam penyediaan bahan bakunyaâ.
 
Membran ini juga memiliki harga yang jauh lebih murah dibanding dengan membran komersial. Jika membran komersial yang sekarang dijual di pasaran harganya berkisar US$1000/m2, maka membran ThamriON dari harga materialnya saja hanya Rp 2000/m2, lanjut Dewi.
Proses pembuatan membran dimulai dari polimer jenis Acrylonitrile Butadiene Styrene (ABS) dengan ketebalan 60 mikron yang bersifat isolator, kemudian disulfunasi menggunakan asam sulfat biasa hingga berubah sifat menjadi konduktor. Setelah itu, proses dilanjutkan dengan menambahkan nanopartikel pada membran Proses penambahan nanopartikel ini bahkan telah mendapat penghargaan dalam Asian Excellence Awards di Jepang pada 2009 lalu, jelas Dewi.
Kurang berkembangnya fuel cell di Indonesia menurut Dewi membuat komersialisasi membran ThamriON masih harus menunggu Namun demikian, meskipun tidak digunakan dalam fuel cell, membran ini masih dapat dimanfaatkan sebagai filter untuk ion logam dalam proses pengolahan limbah. Jadi tidak ada alasan untuk tidak terus mengembangkannyaâ
 
Kedepannya saya berharap agar ada industri nasional yang mau dan mampu memproduksi membran ThamriON ini sehingga dapat dikomersialisasikan kepada masyarakat luas, selain juga menciptakan kemandirian industri nasional Indonesiaâ, kata Dewi. (YRA/humas).
Dengan nama produk ThamriON, membran yang dikembangkan oleh Dewi dan tim memiliki beberapa kelebihan dibanding membran komersial. Membran ini bisa digunakan dalam dua jenis fuel cell yaitu fuel cell berbahan bakar gas hidrogen dan fuel cell berbahan bakar likuid alkohol. Penggunaan membran ThamriON akan semakin meningkatkan efisiensi fuel cell karena dapat mengurangi leak hingga 50%. Pengembangan membran ini telah dilakukan sejak tahun 2006 lalu bekerjasama dengan industri nasional dalam penyediaan bahan bakunyaâ.
Membran ini juga memiliki harga yang jauh lebih murah dibanding dengan membran komersial. Jika membran komersial yang sekarang dijual di pasaran harganya berkisar US$1000/m2, maka membran ThamriON dari harga materialnya saja hanya Rp 2000/m2, lanjut Dewi.
Proses pembuatan membran dimulai dari polimer jenis Acrylonitrile Butadiene Styrene (ABS) dengan ketebalan 60 mikron yang bersifat isolator, kemudian disulfunasi menggunakan asam sulfat biasa hingga berubah sifat menjadi konduktor. Setelah itu, proses dilanjutkan dengan menambahkan nanopartikel pada membran Proses penambahan nanopartikel ini bahkan telah mendapat penghargaan dalam Asian Excellence Awards di Jepang pada 2009 lalu, jelas Dewi.
Kurang berkembangnya fuel cell di Indonesia menurut Dewi membuat komersialisasi membran ThamriON masih harus menunggu Namun demikian, meskipun tidak digunakan dalam fuel cell, membran ini masih dapat dimanfaatkan sebagai filter untuk ion logam dalam proses pengolahan limbah. Jadi tidak ada alasan untuk tidak terus mengembangkannyaâ
Kedepannya saya berharap agar ada industri nasional yang mau dan mampu memproduksi membran ThamriON ini sehingga dapat dikomersialisasikan kepada masyarakat luas, selain juga menciptakan kemandirian industri nasional Indonesiaâ, kata Dewi. (YRA/humas).
One Dollar dan Konspirasi
Manusia  harus memandang pada satu arah yaitu kekuatan mata uang,  sebagaimana  yang dilambangkan oleh mata uang satu dolar Amerika – novus  ordo  seclorum. Seluruh struktur perekonomian global telah dikuasai oleh  kaum  Iluminasi / Freemasonry / Al-Masuniyyah,World Bank dan IMF  yang  telah menjadi “Dewa Luficer” { pembawa cahaya, bintang pagi dan   kesempurnaan, penuh dengan kebijaksanaan, sempurna dalam kecantikan dan   membimbing manusia menuju kesempurnaan sejati }.
 Menyeru umat manusia di   muka bumi ini menyembah bintang berlambang ’666′ untuk menuju millenium   baru dan membawa misi yaitu ‘satu dunia baru’ – novus ordo seclorum }   yang akan menyelamatkan manusia sekaligus menguasainya . Prof.  J.S.Malan  , seorang ahli ekonomi dari Universiti Sao Paolo  mengatakan : ” Setiap  bangsa akan menanggung hutang yang berat dan  mereka tidak akan mampu  membayarnya sehingga mereka menjadi budak yang  setia dan patuh terhadap  perintah. Kekuatan IMF sangat absolut sehingga  tidak akan ada satu  negara pun yang mampu mendapatkan satu sen pun,  kecuali atas persetujuan  atau arahan IMF. “ 
Kekuasaan IMF adalah berpuncak dari tangan gerakan Zionis yang merupakan perwujudan dari perintah Tuhan ” Orang kaya menguasai orang miskin yang berhutang menjadi budak dari yang menghutang ” ( Amsal 22:7 )
“Mereka  harus menguasai seluruh  ladang kerana terlalu kelaparan yang ditanggung  bangsa di muka  bumi.Kaum Zionis akan menjadikan seluruh bangsa  merangkak dan mengemis  kepada kekuasaannya. ” ( Kejadian 47:13-20)
Sikap  tamak dan memakan harta  secara batil ini telah diingatkan Allah SWT  kepada orang-orang beriman  agar tidak mencontoh dan mengikuti sikap kaum  Yahudi dan Nasrani,  sebagaimana firman-Nya dalam surah 
 At-Taubah : 34
”  Wahai orang-orang beriman ,  sesungguhnya sebahagian besar dari  orang-orang alim Yahudi dan  rahib-rahib Nasrani benar-benar memakan  harta orang denagn jalan yang  batil dan mereka menghalangi (manusia)  dari jalan Allah …. “
Berkaitan dengan ayat tersebut,   orang-orang alim Yahudi atau Ahbar adalah orang yang mempunyai   pengetahuan dalam urusan tertentu iaitu para Esekutif Yahudi yang telah   “memakan” seluruh kekuatan ekonomi dunia untuk kepentingan misi  zionisme  mereka, seraya menjadikan dana yang mereka kumpulkan untuk  menghalang  orang beriman menegakan hukum dan syariat yang telah  ditetapkan Allah  SWT.
Mereka yang dikategorikan sebagai  Ahbar tersebut telah hidup  lamanya sebelum kedatangan Nabi Muhammad  SAW. Sebuah kaum Jahiliyah  dari kalangan Ahli Kitab yang sangat tercela  dan kemudian di kembangkan  dari generasi ke generasi berikutnya.
Untuk menguatkan  fakta-fakta ini,  peristiwa yang luput dari pengetahuan umat Islam selama  ini, iaitu  peristiwa Hari Kemerdekaan Amerika Starikat iaitu 4 Julai.
Pada  saat itu dibentuk panitia untuk membuat mata wang Amerika (dolar) yang  terdiri dari : Benyamin Franklin, Thomas Jefferson,  John Adam dan Pierre  du Simitiere yang semuanya adalah para anggota  Iluminasi @ Freemason  tingkat ke 33. Bahkan Thomas Jefferson adalah  pengikut mistik agama  Desime yang menjadi pelopor lahirnya pemikiran  unitarian-universalist.
Pada  saat itu, pemikiran Adam Weishaupt serta bukunya Novus Ordo Seclorum  telah merasuki seluruh jiwa para anggota Freemason. Sebagai penghargaan   kepada Adam Weishaupt seorang tokoh central zionis , maka mereka   menyepakati bahawa lambang satu dolar Amerika memakai simbol-simbol dari   Iluminasi dan mencantumkan nama judul buku Weishaupt tersebut sebagai   motto pada wang dolar Amerika.
Mereka  tidak memilih mata wang dalam  bentuk pecahan lima, sepuluh atau dua  puluh kerana pecahan satu dolar  mewakili pemikiran “satu dunia baru “.  Itulah sebabnya pada pecahan  satu dolar tersebut sarat dengan falsafah  Iluminasi. Prof. J.S.Malan dalam tulisannya,  New Age Reforms : ”  Seluruh sumber daya alam dunia seperti monitor dan  industri harus  dikontrol sepenuhnya oleh “pemerintahan dunia” kerana  dengan cara  seperti ini, sistem persamaan ekonomi serta kesejahteraan  dunia dapat  dilaksanakan serta dinikmati secara merata. 
Seluruh dunia  hanya  mempunyai satu sistem monitor yang pengawasanya di bawah satu  badan yang  tersentralisasi. Dengan cara sepertii ini memungkinkan  “pemerintahan  dunia” menjalankan kebijaksanaannya untuk mengendalikan  seluruh negara  dan rakyat .”
Dunia harus “tunduk” dan  “menyembah” kepada dolar  sebagai medium untuk mendapatkan kurnia dari  Tuhan (Setan) Lucifer.
  Mereka yang mendapat limpahan dolar akan mampu  menjadi manusia unggul.  Mereka yang mengusai dolar juga – di bidang  ekonomi – adalah mereka yang  menguasai dunia.
Seluruh Lembaga Kewangan  Internasional yang  telah dirintis oleh Mayer Rothchild harus  menunjukkan keperkasaanya  dalam bidang kewangan. Pemilikan saham  perbankan, mutinasional dan  teknologi termasuk mikrochip harus dimiliki  secara majorati oleh  persaudaraan anggota Freemason @ Iluminasi.
Pakar Teologi  Protestan Amerika,  Batt Robertson, mengatakan bahawa lambang yang ada  pada lembaran wang  Dolar Amerika itu sama sekali tidak berhubung dengan  kemerdekaan  Amerika .
Beliau menyatakan lagi bahawa yang   merancang atau mereka cop tersebut pada wang Dolar Amerika itu adalah   seorang bernama Charles Thompson, anggota Kongres dan seorang penganut   Iluminasi @ Freemason @ Masuniyyah tulen.
Pean Happies menulis  sebuah buku  berjudul ‘ Jalan Menuju Dunia Diktator Yahudi ‘ mengatakan  bahawa Dolar  Amerika adalah murni mata wang Zionis Israel kerana  tidaklah aneh  kalau Raja Zionis meletakan copnya pada mata wang Amerika  itu. Dengan  begitu , ia memerintah dunia di bawah slogan ” Tata Dunia  Baru “.
Sebelum itu pada 1848, Menteri  Kehakiman Perancis seorang  keturunan asli Yahudi , anggota elit  kelompok Masuniyyah tingkat ke 33  dan salah seorang tokoh Gerakan Puak  Yahudi Sedunia menulis :
”  Hari inii telah dekat masanya ,  ketika Orchalma menjadi rumah sembahyang  (bait as-solah). Di sini akan  berkibar satu-satunya bendera Israel  ,bendera Tuhan dan akan naik di  atas pantai-pantai yang sangat jauh  .
Tidak mungkin orang Yhudi menjadi  teman bagi orang Masihi atau Kristian  atau Muslim sebelum memancarkan  sinar keimanan dan satu-satunya agama  rasional, yang masa kedatangannya  ke dunia ini telah dekat. Inilah  syarat kehadirannya yang terdpat pada  lembaran wang Dolar Amerika . Ia  memancarkan cahaya pada setiap orang  yang membawa wang itu untuk  mendapatkan kesenangan dengan lahirnya ”  Tata Dunia Baru ” yang  menandakan kembalinya sang Juru Selamat ” .
GAMBARAN SATU DOLAR U.S
1.   Piramid : Lambang Firuan / Piramid Gaza, Menara Babil, Hierarki   Kekuasaan. Jumlah bata pada Piramid adalah 13 baris ( the lucky number )   yang terdiri dari 72 bata.
2. Satu Mata : Menunjukan   pengendalian dunia di bawah pengawasan mata Tuhan (the eye of Lucifer).   Menurut pendapat Batt Robertson : adalah cahaya atau mata Tuhan orang   Mesir Kuno (Osiris),Tuhan yang selalu mereka kunjugi di sela-sela   pertemuan rahsia yang diadakan para penganut Masuniyyah. Jeneral William   J.Car dari Amerika menjelaskan bahawa cahaya atau mata yang ada di  atas  piramid itu memancarkan cahaya ke segala penjuru arah, yang   mengisyaratkan perwakilan perisikan dan penindasan seperti Gestapo yang   didirikan oleh Weishaupt di bawah lambang persaudaraan dengan tujuan   menjaga rahsia organisasi dan memaksa manusia tunduk kepada   undang-undang organisasi melalui penindasan .
3. Annuit Coeptis :  Limpahan  kurnia ( favour our daring undertaking ). Dua kata yang  tertera di  baha- gian atas lambang itu yang b ermakna ” Sesungguhnya  kepentingan  kita sarat dengan pelbagai keberhasilan “. Ia juga bererti ”  Kejayaan  Milik Kita ” atau ” Kepentingan Penuh Keberhasilan ” atau ”  Yang Agung  Yang Beraja ” atau juga bererti ” Raja Istimewa ” atau ”  Penutup  (Segel) Orang Mesir “. Makna-makna seperti itulah yang Dimaksud  oleh  kata-kata yang ada pada lembaran wang Dolar Amerika itu yakni ”  Segel  Terbesar Milik Raja Istimewa ” yang menentukan asal usul  ketinggian dan  pengaruh yang membentuk keperibadiannya itu dan  dikembalikan ke negeri  Mesir yang diakui oleh Dajjal sebagai permata di  muka bumi ini . 2  kata tersebut juga boleh ditemui dalam bahasa Perancis  Le grand Coptis  yang bererti orang Qibti terbesar. Sementara itu,  al-Qibti adalah  “orang mesir” dan bukan orang kristian. Anneoun juga  Bererti Lingkaran  atau al-Khatam bermakna segel. Segel itu adalah segel  Dajjal yang  Mengaku dirinya sebagai dukun terbesar (dari keturunan)  Mesir .
4. Novus Ordo Seclorum : Secara  harfiah bermakna ” Tata  Dunia Baru ” atau ” Tata Masyarakat Baru “.  Pemikiran dan nama sebuah  buku terkenal karangan Adam Weishaupt. Buku  Yang berisi  konsep-konsep,doktrin serta teori tentang pemikiran global.  Selesai  disiapkan pada tanggal 1 Mei 1776 iaitu Hari Perayaan Komunis  di seluruh  dunia. Salah satu hal yang harus dicatat ialah bahawa  lambang ini di-  buat atas dasar Ideologi Masuniyyah @ Freemason sesudah  bergabungnya  organisasi ini dengan organisasi Nurainiyyah selepas  diadakanya Muktamar  Filmsbad pada 1782 .
5. The Great Seal : Bahagian bawah bertulisan Inggeris yang bermaksud Mohor Terbesar .
6. In God We Trust : Bererti hanya pada Tuhan yang satu – Setan Lucifer dan Jehovah – kita percaya .
7. ONE : Merupakan singkatan dari ordo novus empirium : pemerintahan imperialis baru .
8.  MDCCLXXVI : Tanggal yang  ditulis dengan huruf-huruf roman adalah  tanggal diumumkannya secara  rasmi pembentukan organisasi Pendokong  Cahaya Syaitan. Ini adalah  perletakan asas pertama untuk secara mudah  menduduki otak dunia,bumi  dan kekayaannya. Tanggal itu bukanlah tanggal  pengumuman dokumen  Kemerdekaan Amerika .
9. Lambang Burung  Phoneix :  Bereti simbol kebebasan. Jumlah huruf pada annuit coeptis  adalah 13  sama dengan jumlah huruf pada E.Pluribus Unun. Bintang di atas  burung  berjumlah 13 dan membentuk lambang bintang Daud (the star of  David). 13  daun,13 bulu pada sayap dan 13 panah , 13 garis bendera  menjadi tameng  burung. Angka 13 itu sendiri merupakan lambang kekuasaan  empat penjuru  dunia ( Utara-Timur-Selatan-Barat ). 13 = 1+3 = 4 penjuru .  Burung  helang yang ada di dalam lembaran wag ringgit Amerika itu Di  atasnya  ada bintang segi enam adalah lambang bagi Yahudi,Israel dan  Zionis  serta tanda bagi setiap yang berhubungan dengan warisan Ibrani  atau  kewujudan Nazi Yahudi. Para penganut Masuniyyah men- yebut bintang  itu  sebagai ” Baju Besi Nabi Daud ” ( Dira’ Daud ). Menurut mereka ,Nabi   Sulaiman mewarisi baju besi itu. Dalam pand- gan orang-orang Yahudi,   bintang itu mengisyaratkan 2 mata pada baha- gian dalam 2 segitiga. Dan   sisi dari masing-masing mata segitiga adalah sama.Menurut dakwaan   orang-orang Yahudi, Nabi Sulaiman telah men- unjukkan perhatian kepada   segitiga itu, sebagaimana halnya jika segitiga itu adalah ” Mata Allah   “. Pada akhirnya nanti,mata dan segitiga tersebut menjadi ” Lambang   Allah ” sendiri. Begitulah alasan dan dasar orang- orang Yahudi dan para   penganut Masuniyyah mendewakan lambang itu.
Setengah   pendapat : 13 adalah keturunan atau suku Yahudi, putera-putera Nabi   Yaakub . Namun putera-putera Nabi Yaakub seramai 12. Mereka disebut juga   Asbat,suku Nabi Ishaq dan Nabi Ibrahim. Asbat adalah cabang keturunan   Bani Israel Yahudi sebagaimana halnya kabilah-kabilah Arab adalah   keturunan Nabi Ismail . Firman Allah , surah al-A’raf :160 :
” Dan mereka Kami bagi menjadi 12 suku yang masing-masing berjumlah besar ….. “
Dari  manakah satu lagi angka bagi  melengkapi jumlah 13 itu ? Mereka yang ke  13 adalah Yahudi Khazar yang  melarikan diri. Seorang penulis Yahudi,  Arts Kistler ( mati 1983 ) ,  seorang sarjana yang tiada tandingannya di  kalangan Yahudi mengatakan  bahawa Yahudi Khazar inilah kabilah ke 13.  Kistler dalam bukunya ‘ The  Thirteenth Tribe ‘ : ” Majorati kaum Yahudi  sekarang ini bukan berasal  dari 12 kabilah keturunan Nabi Yaakub  sebagaimana kisah tentang mereka  dalam Al-Quran dan Taurat. Bahkan  mereka itu telah menyimpang dari  kabilah Khazar, kabilah ke 13.  Keturunan mereka ini bertebaran di  seluruh negara Eropah Timur khususnya  Poland,Hungary dan Russia. 
Artinya mereka bukan berasal dari Palestine  tetapi dari Kaukas dan Asia  Tengah.
Pengakuan Prof. Abraham  Bolyake,  Yahudi keturunan Russia : ” Yahudi yang ada sekarang ini datang  dari  Khazar, suku ke 13. Bahkan beliau dengan terang-terangnya  menyerang  pendapat yang mengatakan bahawa orang-orang Yahudi sekarang  adalah  perlarian dari kabilah yang konsisten pada Taurat ( Al-Qabilah   At-Tauratiyyah ) .
Genggaman burung helang yang kuat  di atas  lembaran wag dolar Amerika merupakan lambang genggaman,  cengkaman dan  kekuasaan Dajjal yang dikutuk Allah. Angka ke 13  merupakan lambang yang  sangat jelas bagi setiap orang yang mengerti  bahawa itu adalah lambang  asal usul Yahudi.
Segala sesuatu yang tertulis dalam  lembaran  wang satu Dolar Amerika itu menguatkan bukti nyata yang  dikemukakannya.  Demikian pula masalah air yang diliputi oleh piramid.  Itulah air pada  Segel Dajjal yang dipergunakan untuk protokol dan  surat-surat rasminya.
Sesungguhnya  , Manusia Iblis ini  telah lama mengisytiharkan atau memperkenalkan  ehwal dirinya sendiri  secara diam-diam. Dan yang demikian itu akan  disusul pengumuman  rasminya ketika ada kesempatan yang tepat untuk  melakukannya. Tetapi  bagaimanapun , ia akan gagal menentukannya. Firman  Allah SWT :
” Dan kamu tidak dapat menghendaki  ( menempuh jalan  itu ) kecuali apabila di kehendaki oleh Allah , Tuhan  Semesta Alam “.  (At-Takwir : 29) – [Ibn Andalus]
tambahan: lihatlah gambar burung hantu yang tersembunyi di ujung mata uang dollar ini:
itu  tidak lain bentuk berhala pujaan  kaum Bohemian Grove (kelompok ritual  para pejabat washington Amerika),  sebagai simbol ritual mereka:
dan  terakhir jika ditarik gambar  bintang david pada gambar piramid,  terdapat pesan tersembunyi yang  berbunyi MASON (berarti freemasonry /  illuminati)
Coklat Membuat Hidup Lebih Sehat
Coklat (atau cokelat dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia),  makanan yang banyak disukai. Membayangkan saat mengulum atau menyeruput  segelas coklat hangat atau menikmati kue tart dengan lapisan coklat  pasti membuat banyak orang tidak sabar untuk melakukannya. Bukan hanya  sebagai cemilan untuk anak kecil, tetapi coklat juga banyak dinikmati  orang dewasa. Bahkan, coklat sering dijadikan hadiah untuk orang  tersayang. Mengapa coklat dianggap sebagai tanda cinta seseorang? Zat  apa saja yang terkandung dalam coklat sehingga makanan ini memiliki  banyak penikmatnya? Apakah coklat adalah makanan yang berbahaya untuk  kesehatan?
Sejarah Coklat
Para ahli botani menyetujui bahwa pohon coklat atau kakao (Theobroma cacao)  sudah tumbuh di daerah Amazon dan lembah Orinoko di Amerika Selatan  sejak ribuan tahun yang lalu. Bangsa Maya yang pertama kali mengolah  pohon coklat. Kebiasaan ini juga dibawa ketika mereka pindah ke dataran  Yukatan. Bangsa Aztek kemudian memperkenalkan coklat yang pahit sebagai  minuman. Biji coklat dicampur dengan jagung ataupun anggur yang telah  difermentasi lalu disajikan pada cangkir yang terbuat dari emas. Kaisar  Aztek yang bernama Montezuma memiliki kebiasaan minum coklat lebih dari  50 cangkir coklat per hari.
Penjajah asal Spanyol yang bernama  Hernán Cortés (1485-1547) saat menjajah wilayah tersebut pada awalnya  tertarik pada cangkir emas dibanding isinya yaitu minuman coklat. Namun  dia juga mengamati bahwa bagi Bangsa Aztec, kakao atau biji coklat juga  digunakan sebagai uang. Karena itu, ia segera mendirikan beberapa  perkebunan coklat. Perkebunan yang disebut sebagai "emas berwarna  coklat" ini berkembang dan hasilnya digemari, sehingga Spanyol  mengendalikan perdagangan coklat pada abad ke-18. Kemudian coklat  diperkenalkan ke daratan Eropa dan dijadikan bahan campuran kue.
Pada  pertengahan abad ke-19, Swiss memulai mengembangkan dan memasarkan  coklat sebagai makanan ringan. Sehingga coklat yang tadinya hanya  sebagai minuman kemudian berkembang menjadi makanan ringan yang dapat  mencair di lidah. Swiss juga menjadi terkenal sebagai negara penghasil  coklat terbaik.
Kemudian para pengusaha yang cerdas seperti  Hershey, Kohler, Lindt, Nestlé, Peter, Suchard, dan Tobler —nama mereka  menjadi merk coklat ternama saat ini— membuat kontribusi yang besar  untuk industri coklat. Mereka menemukan mesin pengolahan coklat yang  lebih efisien maupun menemukan metode pengolahan coklat yang lebih baik.
Coklat untuk Gairah Seks dan Simbol Cinta
Alasan  mengapa banyak orang memberikan coklat untuk orang tersayang adalah  karena coklat sering dianggap sebagai makanan cinta. Hal ini disebabkan  karena coklat memiliki tekstur yang lembut dan akan lumer secara  perlahan saat dikulum dalam mulut. Ini memberikan kesan sensual bagi  orang yang memakannya. Selain itu, coklat dapat memberikan efek nyaman,  rileks dan dapat meningkatkan gairah seksual.
Rasa nyaman yang  ditimbulkan setelah menikmati coklat bukan hanya perasaan saja, karena  coklat mengandung ratusan zat yang memungkinkan terjadinya reaksi kimia  di otak. Zat-zat inilah yang merangsang aktifnya serotonin di otak yang  selanjutnya akan memicu perasaan nyaman seseorang. Selain itu, zat  terbanyak yang terkandung dalam coklat adalah theobromine yang dapat menstimulasi jaringan saraf dan jantung yang membuat kita terjaga dan bersemangat. Efek ini juga bisa diperoleh dari kafein pada kopi atau teh. Manfaat lainnya dari theobromine adalah dapat meredakan batuk.
Terkandung  pula phenylethylamine yang berfungsi membantu penyerapan dalam otak dan  menghasilkan dopamine yang akan menyebabkan perasaan gembira,  meningkatkan rasa tertarik dan dapat menimbulkan perasaan jatuh cinta.  Itulah alasan lain mengapa coklat sering diberikan sebagai hadiah tanda  cinta.
Manfaat Coklat untuk Kesehatan
Coklat dengan kandungan kakao (biji coklat) lebih dari 70% juga memiliki manfaat untuk kesehatan, karena coklat kaya akan kandungan antioksidan yaitu fenol dan flavonoid.  Dengan adanya antioksidan, akan mampu untuk menangkap radikal bebas  dalam tubuh. Besarnya kandungan antioksidan ini bahkan 3 kali lebih  banyak dari teh hijau, minuman yang selama ini sering dianggap sebagai  sumber antioksidan.
Dengan adanya antioksidan, membuat coklat menjadi salah satu minuman kesehatan. Fenol, sebagai antioksidan mampu mengurangi kolesterol  pada darah sehingga dapat mengurangi risiko terkena serangan jantung  juga berguna untuk mencegah timbulnya kanker dalam tubuh, mencegah  terjadinya stroke dan darah tinggi. Selain itu kandungan lemak pada coklat kualitas tinggi terbukti bebas kolesterol dan tidak menyumbat pembuluh darah.
Coklat juga mengandung beberapa vitamin yang berguna bagi tubuh seperti vitamin A, vitamin B1,  vitamin C, vitamin D, dan vitamin E. Selain itu, coklat juga mengandung  zat maupun nutrisi yang penting untuk tubuh seperti zat besi, kalium  dan kalsium. Kakao sendiri merupakan sumber magnesium alami tertinggi.  Jika seseorang kekurangan magnesium, dapat menyebabkan hipertensi, penyakit jantung, diabetes,  sakit persendian dan masalah bulanan wanita yaitu pra menstruasi (PMS).  Dengan makan coklat akan menambah magnesium dalam asupan gizi harian  yang menyebabkan meningkatnya kadar progesteron pada wanita. Hal ini  mengurangi efek negatif dari PMS.  
Coklat untuk Kecantikan
Manfaat lain dari coklat adalah untuk kecantikan,  karena antioksidan dan katekin yang ada di dalamnya dapat mencegah  penuaan dini, maka tidak heran bila saat ini berkembang lulur coklat  yang sangat baik untuk kecantikan kulit.
Jenis Cokelat Paling Sehat
Banyak  jenis coklat yang tersedia di pasaran. Ada yang harganya mahal, ada  pula yang harganya murah. Apa saja perbedaannya? Berikut ini  perbandingan jenis coklat dan manfaat masing-masing.
-  
Dark Chocolate
Dark Chocolate memiliki kandungan biji coklat (kakao) yang paling tinggi yaitu paling sedikit 70% mengandung kakao. Dark chocolate memiliki kandungan kakao atau biji cokelat terbanyak, tanpa banyak gula dan tanpa lemak jenuh atau minyak sayur terhidrogenasi (HVO). White Chocolate
Sedangkan white chocolate hanya memiliki 33% kandungan coklat atau kakao, sisanya adalah gula, susu dan vanila. Kandungan gula inilah yang dapat memberikan efek negatif, seperti kerusakan gigi dan penyakit diabetes.-  
Milk Chocolate atau Coklat Susu
Milk chocolate atau coklat susu merupakan campuran kakao dengan susu dan ditambah gula. Coklat jenis ini juga sangat digemari karena rasanya yang nikmat. 
Hati-hati Makan Sembarang Coklat
Kesalahan  yang sering dilakukan pada saat memilih coklat adalah memilih coklat  "bermerk" yang murah atau sangat murah. Coklat demikian memiliki  kandungan kakao (biji coklat) sedikit yaitu rata-rata kurang dari 20%,  bahkan ada yang kurang dari 7%. Coklat jenis ini juga memiliki kandungan  gula yang tinggi, kandungan lemak jenuh tinggi dan keburukan lainnya  seperti minyak sayur terhidrogenasi (HVO) sehingga mengakibatkan  kerusakan gigi dan gangguan kesehatan seperti penyakit diabetes.
Produk coklat lainnya yang juga berbahaya dan buruk untuk kesehatan khususnya yang berupa fondant (biasanya digunakan untuk mendekorasi kue) dan praline. Fondant sebenarnya mengandung 100% pemanis dan praline juga sama buruknya.
Sebisa  mungkin pilihlah coklat dengan kandungan gula sedikit agar Anda dapat  menikmati manfaat besar yang dimiliki coklat. Anda akan merasakan  manfaat jika Anda mengkonsumsi cokelat dengan kandungan kakao atau biji  coklat yang tinggi. Selamat menikmati coklat Anda!
Sumber :
http://kumpulan.info/sehat/artikel-kesehatan.html
http://kumpulan.info/sehat/artikel-kesehatan.html
Apa itu Angin Duduk atau Angina?
Istilah angin duduk atau angina  mungkin kata yang pernah Anda dengar. Pengertian angin duduk masih  simpang siur. Ada yang menganggap angin duduk seperti masuk angin tetapi  dapat mematikan, ada pula yang menganggap angin duduk sebagai hal yang  berbahaya dan dapat menimbulkan kematian. Dalam istilah kedokteran  sendiri, tidak dikenal istilah angin duduk. Apa sebenarnya yang dimaksud  dengan angin duduk atau angina?
Angina
Disebut sebagai angin duduk atau angina  karena orang yang mengalaminya dapat meninggal secara tiba-tiba.  Mungkin pada saat duduk tiba-tiba orang tersebut meninggal. Angin duduk  berhubungan dengan jantung. Karena tidak ada dalam istilah kedokteran, maka istilah yang mirip dengan yang dimaksud angin duduk adalah angina pectoris yang ditandai dengan rasa nyeri pada dada sebelah kiri.
Jantung  terletak pada bagian dalam dada kiri Anda. Jantung yang kekurangan  oksigen akan menyebabkan rasa nyeri, itulah sebabnya dada kiri Anda  terasa nyeri. Rasa nyeri dan dada terasa seperti ditekan dapat  berlangsung mulai dari 5 menit sampai 30 menit. Rasa nyeri ini bisa  menjalar sampai ke bahu dan lengan kiri Anda. Jadi pada intinya, angin duduk atau angina merupakan penyakit jantung iskemik, yang disebabkan berkurangnya pasokan oksigen maupun aliran darah ke jantung.
Secara  garis besar, rasa nyeri akibat kekurangan oksigen dapat terjadi karena  dua penyebab. Yang pertama, karena adanya penyumbatan pada pembuluh  darah di sekitar jantung yang membawa oksigen. Akibat dari penyempitan  ini adalah kurangnya oksigen dari yang jumlah yang dibutuhkan. Penyebab  kedua adalah adanya aktivitas berat yang mengakibatkan terjadinya  lonjakan oksigen yang lebih daripada biasanya. Aktivitas yang dapat  menyebabkan lonjakan kebutuhan oksigen misalnya saat berolahraga,  mendaki, atau saat mengalami stres.
Gejala Angina
Rasa nyeri atau rasa ditekan di dada, merupakan gejala yang paling dapat dirasakan ketika terkena angina.  Angina dapat menjadi peringatan bagi setengah dari mereka yang  menderita serangan jantung. Beberapa orang mengalami napas  tersengal-sengal atau kelelahan dan perasaan lunglai sebagai gejalanya.  Hal ini mengindikasikan bahwa jantung tidak mendapatkan cukup oksigen  karena penyumbatan koroner. Jika Anda sering mengalami hal tersebut,  segeralah ke dokter untuk memeriksa jantung Anda. Meskipun demikian,  setelah angina diberi perawatan, tidak ada jaminan bahwa serangan  jantung dapat dicegah. Namun perawatan tersebut akan menurunkan risiko  terjadinya serangan jantung dalam waktu dekat.
Menghindari Angina
Perhatikan juga angka sehat tubuh yang cukup penting untuk tubuh Anda, misalnya dengan menjaga:
Tekanan darah
Tekanan darah dapat menyebabkan serangan angina pectoris karena tekanan darah yang tinggi dapat membuat kebutuhan tubuh terhadap oksigen meningkat. Info selengkapnya tentang tekanan darah tinggi atau hipertensi, dapat Anda temukan di artikel hipertensi.Kadar Gula
Tingkat kadar gula yang tinggi akan menghambat proses masuknya oksigen ke jantung. Info selengkapnya tentang gula darah dan diabetes, dapat Anda temukan di artikel: Diabetes.Kolesterol
Tingkat kolesterol harus dipantau karena penyumbat yang umum ditemukan pada pembuluh darah adalah lemak atau plak kolesterol. Info selengkapnya tentang kolesterol, dapat Anda temukan di artikel: Kolesterol.
Melakukan  pemeriksaan darah yang sederhana sering kali mengindikasikan bahaya  yang menanti lama sebelum seseorang mengalami gejala yang terlihat  seperti angina. Maka, penting untuk memeriksakan tingkat kolesterol  darah, kadar gula darah, dan juga tekanan darah Anda. Menjaga agar hal  tersebut dalam batas yang normal menjadi hal yang penting untuk  menghindari angina.
Mengatasi Angina
Seseorang  yang merasakan rasa nyeri pada dada, sebaiknya segera memperbaiki pola  hidup dan memeriksakan ke dokter. Jika kondisinya dibiarkan tanpa  perawatan, kemungkinan besar hal itu akan memicu serangan jantung yang  sangat fatal.
Selain itu, pola hidup tidak sehat menjadi hal  yang umum yang menjadi penyebab angina dan taraf yang lebih parah yaitu  serangan jantung. Kebiasaan merokok, tidak pernah berolahraga, makanan dengan kadar kolesterol tinggi, obesitas atau stres dapat menjadi pemicunya.
Angina  merupakan indikasi bahwa ada yang tidak beres pada jantung Anda karena  jika tidak dilakukan perubahan mungkin dapat menyebabkan serangan  jantung yang dapat merenggut nyawa. Segeralah ubah pola hidup untuk  menjalankan pola hidup yang sehat. Jangan lupa untuk berolahraga secara  teratur dan jika Anda pernah terkena serangan angina atau angin duduk atau pernah memiliki penyakit jantung sebaiknya pilih olahraga yang jangan terlalu berat.
Sumber :
http://kumpulan.info/sehat/artikel-kesehatan.html
http://kumpulan.info/sehat/artikel-kesehatan.html
Kanker Serviks Pembunuh Banyak Wanita
Kanker serviks atau kanker leher rahim (sering juga disebut kanker mulut rahim) merupakan kanker  yang menyerang kaum wanita dan jumlah penderitanya meningkat beberapa  tahun belakangan. Dari seluruh penderita kanker di Indonesia,  sepertiganya adalah penderita kanker serviks. Kanker ini memang  merupakan pembunuh wanita yang menakutkan. Memperoleh informasi tentang  kanker ini dapat membantu lebih banyak wanita terhindar dari salah satu  penyakit paling mematikan ini.
Kanker Serviks
Kanker serviks atau kanker leher rahim (sering juga disebut kanker mulut rahim)  merupakan salah satu penyakit kanker yang paling banyak terjadi bagi  kaum wanita. Setiap satu jam, satu wanita meninggal di Indonesia karena  kanker serviks atau kanker leher rahim ini. Fakta menunjukkan bahwa  jutaan wanita di dunia terinfeksi HPV, yang dianggap penyakit lewat hubungan seks yang paling umum di dunia. 
Di Indonesia, setiap satu jam, satu wanita meninggal karena kanker serviks
Menurut  Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), infeksi ini merupakan faktor risiko  utama kanker leher rahim. Setiap tahun, ratusan ribu kasus HPV  terdiagnosis di dunia dan ribuan wanita meninggal karena kanker serviks,  yang disebabkan oleh infeksi itu. Mengingat fakta yang mengerikan ini,  maka berbagai tindakan pencegahan dan pengobatan telah dibuat untuk  mengatasi kanker serviks atau kanker leher rahim.
Kanker  serviks atau kanker leher rahim terjadi di bagian organ reproduksi  seorang wanita. Leher rahim adalah bagian yang sempit di sebelah bawah  antara vagina dan rahim seorang wanita. Di bagian inilah tempat terjadi  dan tumbuhnya kanker serviks. Apa penyebab kanker serviks atau kanker  leher rahim? Bagaimana cara pencegahannya? Serta bagaimana cara  mengatasinya jika sudah terinfeksi HPV?
HPV
Kanker serviks disebabkan infeksi virus HPV (human papillomavirus) atau virus papiloma manusia. HPV menimbulkan kutil pada pria maupun wanita, termasuk kutil pada kelamin, yang disebut kondiloma akuminatum.  Hanya beberapa saja dari ratusan varian HPV yang dapat menyebabkan  kanker. Kanker serviks atau kanker leher rahim bisa terjadi jika terjadi  infeksi yang tidak sembuh-sembuh untuk waktu lama. Sebaliknya,  kebanyakan infeksi HPV akan hilang sendiri, teratasi oleh sistem  kekebalan tubuh.
Penyebab dan Gejala Kanker Serviks
Kanker serviks menyerang daerah leher rahim atau serviks yang disebabkan infeksi virus HPV (human papillomavirus)  yang tidak sembuh dalam waktu lama. Jika kekebalan tubuh berkurang,  maka infeksi HPV akan mengganas dan bisa menyebabkan terjadinya kanker  serviks. Gejalanya tidak terlalu kelihatan pada stadium dini, itulah  sebabnya kanker serviks yang dimulai dari infeksi HPV dianggap sebagai "The Silent Killer".
Beberapa  gejala bisa diamati meski tidak selalu menjadi petunjuk infeksi HPV.  Keputihan atau mengeluarkan sedikit darah setelah melakukan hubungan  intim adalah sedikit tanda gejala dari kanker ini. Selain itu, adanya  cairan kekuningan yang berbau di area genital juga bisa menjadi petunjuk  infeksi HPV. Virus ini dapat menular dari seorang penderita kepada  orang lain dan menginfeksi orang tersebut. Penularannya dapat melalui  kontak langsung dan karena hubungan seks.
Ketika terdapat virus  ini pada tangan seseorang, lalu menyentuh daerah genital, virus ini akan  berpindah dan dapat menginfeksi daerah serviks atau leher rahim Anda.  Cara penularan lain adalah di closet pada WC umum yang sudah terkontaminasi virus ini. Seorang penderita kanker ini mungkin menggunakan closet, virus HPV yang terdapat pada penderita berpindah ke closet. Bila Anda menggunakannya tanpa membersihkannya, bisa saja virus kemudian berpindah ke daerah genital Anda.
Buruknya gaya hidup seseorang dapat menjadi penunjang meningkatnya jumlah penderita kanker ini. Kebiasaan merokok, kurang mengkonsumsi vitamin C,  vitamin E dan asam folat dapat menjadi penyebabnya. Jika mengkonsumsi  makanan bergizi akan membuat daya tahan tubuh meningkat dan dapat  mengusir virus HPV.
Risiko menderita kanker serviks adalah  wanita yang aktif berhubungan seks sejak usia sangat dini, yang sering  berganti pasangan seks, atau yang berhubungan seks dengan pria yang suka  berganti pasangan. Faktor penyebab lainnya adalah menggunakan pil KB  dalam jangka waktu lama atau berasal dari keluarga yang memiliki riwayat  penyakit kanker.
Sering kali, pria yang tidak menunjukkan  gejala terinfeksi HPV itulah yang menularkannya kepada pasangannya.  Seorang pria yang melakukan hubungan seks dengan seorang wanita yang  menderita kanker serviks, akan menjadi media pembawa virus ini.  Selanjutnya, saat pria ini melakukan hubungan seks dengan istrinya,  virus tadi dapat berpindah kepada istrinya dan menginfeksinya.
Deteksi Kanker Serviks
Bagaimana  cara mendeteksi bahwa seorang wanita terinfeksi HPV yang menyebabkan  kanker serviks? Gejala seseorang terinfeksi HPV memang tidak terlihat  dan tidak mudah diamati. Cara paling mudah untuk mengetahuinya dengan  melakukan pemeriksaan sitologis leher rahim. Pemeriksaan ini saat ini  populer dengan nama Pap smear atau Papanicolaou smear  yang diambil dari nama dokter Yunani yang menemukan metode ini yaitu  George N. Papanicolaou. Namun, ada juga berbagai metode lainnya untuk  deteksi dini terhadap infeksi HPV dan kanker serviks seperti berikut:
IVA
IVA yaitu singkatan dari Inspeksi Visual dengan Asam asetat. Metode pemeriksaan dengan mengoles serviks atau leher rahim dengan asam asetat. Kemudian diamati apakah ada kelainan seperti area berwarna putih. Jika tidak ada perubahan warna, maka dapat dianggap tidak ada infeksi pada serviks. Anda dapat melakukan di Puskesmas dengan harga relatif murah. Ini dapat dilakukan hanya untuk deteksi dini. Jika terlihat tanda yang mencurigakan, maka metode deteksi lainnya yang lebih lanjut harus dilakukan.Pap smear
Metode tes Pap smear yang umum yaitu dokter menggunakan pengerik atau sikat untuk mengambil sedikit sampel sel-sel serviks atau leher rahim. Kemudian sel-sel tersebut akan dianalisa di laboratorium. Tes itu dapat menyingkapkan apakah ada infeksi, radang, atau sel-sel abnormal. Menurut laporan sedunia, dengan secara teratur melakukan tes Pap smear telah mengurangi jumlah kematian akibat kanker serviks.Thin prep
Metode Thin prep lebih akurat dibanding Pap smear. Jika Pap smear hanya mengambil sebagian dari sel-sel di serviks atau leher rahim, maka Thin prep akan memeriksa seluruh bagian serviks atau leher rahim. Tentu hasilnya akan jauh lebih akurat dan tepat.Kolposkopi
Jika semua hasil tes pada metode sebelumnya menunjukkan adanya infeksi atau kejanggalan, prosedur kolposkopi akan dilakukan dengan menggunakan alat yang dilengkapi lensa pembesar untuk mengamati bagian yang terinfeksi. Tujuannya untuk menentukan apakah ada lesi atau jaringan yang tidak normal pada serviks atau leher rahim. Jika ada yang tidak normal, biopsi — pengambilan sejumlah kecil jaringan dari tubuh — dilakukan dan pengobatan untuk kanker serviks segera dimulai.
Mengobati Kanker Serviks
Jika  terinfeksi HPV, jangan cemas, karena saat ini tersedia berbagai cara  pengobatan yang dapat mengendalikan infeksi HPV. Beberapa pengobatan  bertujuan mematikan sel-sel yang mengandung virus HPV. Cara lainnya  adalah dengan menyingkirkan bagian yang rusak atau terinfeksi dengan  pembedahan listrik, pembedahan laser, atau cryosurgery (membuang jaringan abnormal dengan pembekuan).
Jika  kanker serviks sudah sampai ke stadium lanjut, maka akan dilakukan  terapi kemoterapi. Pada beberapa kasus yang parah mungkin juga dilakukan  histerektomi yaitu operasi pengangkatan rahim atau  kandungan secara total. Tujuannya untuk membuang sel-sel kanker serviks  yang sudah berkembang pada tubuh.
Namun, mencegah lebih baik  daripada mengobati. Karena itu, bagaimana cara mencegah terinfeksi HPV  dan kanker serviks? Berikut ini beberapa cara yang dapat Anda lakukan  untuk mencegah kanker serviks.
Mencegah Kanker Serviks
Meski  kanker serviks menakutkan, namun kita semua bisa mencegahnya. Anda  dapat melakukan banyak tindakan pencegahan sebelum terinfeksi HPV dan  akhirnya menderita kanker serviks. Beberapa cara praktis yang dapat Anda lakukan dalam kehidupan sehari-hari antara lain:
- Miliki pola makan sehat, yang kaya dengan sayuran, buah dan sereal untuk merangsang sistem kekebalan tubuh. Misalnya mengkonsumsi berbagai karotena, vitamin A, C, dan E, dan asam folat dapat mengurangi risiko terkena kanker leher rahim.
 - Hindari merokok. Banyak bukti menunjukkan penggunaan tembakau dapat meningkatkan risiko terkena kanker serviks.
 - Hindari seks sebelum menikah atau di usia sangat muda atau belasan tahun.
 - Hindari berhubungan seks selama masa haid terbukti efektif untuk mencegah dan menghambat terbentuknya dan berkembangnya kanker serviks.
 - Hindari berhubungan seks dengan banyak partner.
 - Secara rutin menjalani tes Pap smear secara teratur. Saat ini tes Pap smear bahkan sudah bisa dilakukan di tingkat Puskesmas dengan harga terjangkau.
 - Alternatif tes Pap smear yaitu tes IVA dengan biaya yang lebih murah dari Pap smear. Tujuannya untuk deteksi dini terhadap infeksi HPV.
 - Pemberian vaksin atau vaksinasi HPV untuk mencegah terinfeksi HPV.
 - Melakukan pembersihan organ intim atau dikenal dengan istilah vagina toilet. Ini dapat dilakukan sendiri atau dapat juga dengan bantuan dokter ahli. Tujuannya untuk membersihkan organ intim wanita dari kotoran dan penyakit.
 
Hidup Sehat Tanpa Kanker Serviks
Kanker serviks bisa dicegah dan bisa diobati. Deteksi sejak dini dan rutin melakukan Pap smear  akan memperkecil risiko terkena kanker serviks. Ubah gaya hidup Anda  dan juga pola makan Anda agar terhindar dari penyakit yang membunuh  banyak wanita di dunia ini. Dengan demikian, maka kesehatan serviks atau leher rahim lebih terjamin. Dengan penanganan yang tepat, kanker serviks bukanlah sesuatu yang menakutkan.
Sumber :
http://kumpulan.info/sehat/artikel-kesehatan.html
http://kumpulan.info/sehat/artikel-kesehatan.html
Langganan:
Komentar (Atom)



